Help Desk Digital Exchange
Bagaimana kami bisa membantu anda?
Cara Memulai


Tidak dapat menemukan jawaban?
Email Kami
  • Deposit Dan Penarikan > Penarikan Aset Digital > Bagaimana cara melakukan withdrawal USDT di digitalexchange.id?
  • Bagaimana cara melakukan withdrawal USDT di digitalexchange.id?

  •  

    Adanya Tether USDT di digitalexchange.id bisa di jadikan tempat penyimpanan sementara setelah mendapatkan profit, karena USDT ini bersifat stabil karena rasio 1:1 dengan USD, jadi ketika Bitcoin dan Altcoin mengalami penurunan yang signifikan maka estimasi aset kamu tidak berkurang banyak.

     

    1.     Yang perlu diperhatikan untuk melakukan withdrawal USDT adalah network yang digunakan, karena kalau sudah berbeda network maka akan berbeda juga walletnya.

    2.     Pastikan wallet USDT di market lain menggunakan ERC20 lalu lakukan generate walletnya.

    3.     Klik withdrawal di digitalexchange.id untuk quantity di isi dengan jumlah USDT yang akan di withdrawal atau penarikan.

    4.     Address diisi dengan wallet USDT yang ingin dituju.

    5.     Kemudian klik send.

      

    6.     Lakukan konfirmasi email untuk memastikan pengiriman.


                7.     Seperti itulah proses melakukan withdrawal/penarikan di digitalexchange.id.




    Apakah Artikel ini Membantu? 16 100